Internet sekarang ini bukanlah kata yang asing di telinga kita, bahkan bisa dibilang sudah menjadi bagian dari kehidupan kita. Kita sadari atau tidak, saat ini kita bisa dikatakan 'kecanduan' dengan internet, entah itu browsing tuk nyari info terbaru atau sekedar untuk update status di situs jejaring sosial yang lagi tren saat ini. Tapi pernahkah terpikir oleh kita untuk memperoleh pendapatan dari kegiatan kita ini???
Pada awalnya aku juga menggunakan internet hanya tuk sekedar mengisi waktu luang saja. Tapi setelah dipikir lagi, mengapa gag sekalian aja tuk nyari pemasukan tambahan, toh gag ada ruginya juga. Karena banyak situs-situs yang menjanjikan pendapatan tambahan hanya dengan menjadi membernya tanpa dipungut biaya sepeserpun, seperti kumpulblogger, sentraclix, dbclix, dan sebagainya.
Memang pada awal memulainya hasil yang kita peroleh tidak terlalu besar, tapi kalau sekedar tambahan biaya untuk membeli pulsa atau untuk mengganti biaya yang kita keluarkan untuk browsing internet setiap bulannya aku rasa itu sudah lebih dari cukup. Dan kedepannya jika kita telah lama aktif dan memiliki referral sendiri, maka tidak mustahil uang jutaan rupiah setiap bulannya akan mengalir ke rekening kita.
Bagi yang berminat ataupun sekedar untuk coba-coba, silahkan di klik untuk bergabung dengan dbclix atau jika ingin menjadi member sentraclix silahkan klik disini. Kedua situs ini menjanjikan keuntungan hanya dengan mengklik iklan yang ada di akun kita tanpa dipungut biaya sepeserpun alias GRATIS. Atau jika ingin memperoleh pendapatan dari iklan yang kita pasang di blog kita, silahkan bergabung dengan kumpulblogger.com
So..,daripada hanya buang waktu untuk ber-internetan ria percuma, gag ada salahnya dicoba saran aku di atas. SELAMAT MENCOBA.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar